Agroteknologi adalah salah satu
mata kuliah yang memiliki peran penting bagi Indonesia. Karena agroteknologi
berperan di bidang pangan yang menjurus pada pembudidayaan pertaniaan.
Agroteknologi berasal dari kata agro yang berarti pertanian dan teknologi yang
dimaksud adalah teknologi di bidang perekayasaan mulai dari tanah, pupuk,
pembibitan, pertumbuhan, dan sampai pada hasil produksi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar